Panduan Dalam Menggunakan SFA PRUDENTIAL
SFA Prudential merupakan portal khusus bagi seorang Agen Prudential yang bisa digunakan untuk melakukan pengecekan jumlah nasabah,bonus,jumlah API,Rumah sakit yang kerjasama dengan perusahaan dll, setelah seorang agen mendapatkan kode agen aktif.
Bagi para agen Prudential yang baru, ada baiknya untuk mempelajari SFA Prudential dengan baik, karena terdapat menu-menu yang kami sebutkan diatas,yang bisa membantu agen Prudential selama berkarir di perusahaan Prudential.
Kode agen dan password bisa diminta ke agency setempat. Setelah berhasil log-in, akan muncul tampilan seperti berikut:
segala macam file download untuk keperluan pelayanan terhadap nasabah contohnya dalam mencari rumah sakit yang bekerja sama dengan perusahaan prudential,perihal biaya rumah sakit,perihal biaya kesehatan dll.Hal ini tersedia di menu down load file.
Menu 2. Raise
segala info berisi produktifitas, proposal yang terpending, data nasabah, komisi agen, lengkap di menu ini.
Menu 3. SQS
Disini tersedia software untuk membuat ilustrasi polis asuransi untuk calon nasabah.
2.Global Assistance. daftar rumah sakit rekanan Global (GAMI).
3.SKKKA. Surat Keterangan Kondisi Kesehatan Anak. form penting untuk pengajuan PAA buat anak.
4.SKKK_0812 Versi Indonesia atau SKKK_Versi Inggris.Surat Keterangan Kondisi Kehamilan. form penting untuk pengajuan PRUmy child
Note : untuk file lain sesuaikan dengan kebutuhan agen, tanyakan ke ageny masing-masing.
Raise (dalam bahasa Inggris)
1.Production – untuk mengetahui jumlah API dan persistensi (makin tinggi API dan persistensi, makin baik)
2.Proposal list – jika ada pengajuan SPAJ yang terpending, akan terlihat di menu ini
3.Policy- melihat status polis apakah sudah lapsed, ada pengajuan Crisis Cover, dsb
4.Updated Contract – saya belum pernah gunakan. belum tahu juga
5.Client list- segala info nasabah ada disini, bisa digunakan untuk cek nasabah Prudential, atau mengetahui isi polis nasabah.
6.Reports- info tentang premi yang jatuh tempo.
7.Income Earnings- segala info komisi agen
8.Business Card – menu untuk meminta kartu nama Prudential, bisa diabaikan –> minta langsung ke agency.
Demikian penjelasan perihal panduan lengkap sfa prudential.Semoga bermanfaat.
Bagi para agen Prudential yang baru, ada baiknya untuk mempelajari SFA Prudential dengan baik, karena terdapat menu-menu yang kami sebutkan diatas,yang bisa membantu agen Prudential selama berkarir di perusahaan Prudential.
#Panduan Lengkap Dalam Menggunakan SFA Prudential
Bagi anda agen prudential baru,Setelah anda mendapatkan kode agen,maka silahkan akses ke SFA Prudential dan Masukkan kode agen dan pasword yang anda miliki.Kode agen dan password bisa diminta ke agency setempat. Setelah berhasil log-in, akan muncul tampilan seperti berikut:
LOGIN SFA PRUDENTIAL |
#Berikut 3 Menu Utama di SFA Prudential yang Sangat penting :
Menu 1. Download Files.segala macam file download untuk keperluan pelayanan terhadap nasabah contohnya dalam mencari rumah sakit yang bekerja sama dengan perusahaan prudential,perihal biaya rumah sakit,perihal biaya kesehatan dll.Hal ini tersedia di menu down load file.
Menu 2. Raise
segala info berisi produktifitas, proposal yang terpending, data nasabah, komisi agen, lengkap di menu ini.
Menu 3. SQS
Disini tersedia software untuk membuat ilustrasi polis asuransi untuk calon nasabah.
Dalam menu Download File berisi begitu banyak file yang bisa didownload, yang pernah saya download adalah :
1.International SOS Provider List. daftar rumah sakit rekanan SOS .2.Global Assistance. daftar rumah sakit rekanan Global (GAMI).
3.SKKKA. Surat Keterangan Kondisi Kesehatan Anak. form penting untuk pengajuan PAA buat anak.
4.SKKK_0812 Versi Indonesia atau SKKK_Versi Inggris.Surat Keterangan Kondisi Kehamilan. form penting untuk pengajuan PRUmy child
Note : untuk file lain sesuaikan dengan kebutuhan agen, tanyakan ke ageny masing-masing.
Raise (dalam bahasa Inggris)
#Sub menu pada Raise terdapat
Panduan Lengkap Menggunakan Sfa Prudential |
2.Proposal list – jika ada pengajuan SPAJ yang terpending, akan terlihat di menu ini
3.Policy- melihat status polis apakah sudah lapsed, ada pengajuan Crisis Cover, dsb
4.Updated Contract – saya belum pernah gunakan. belum tahu juga
5.Client list- segala info nasabah ada disini, bisa digunakan untuk cek nasabah Prudential, atau mengetahui isi polis nasabah.
6.Reports- info tentang premi yang jatuh tempo.
7.Income Earnings- segala info komisi agen
8.Business Card – menu untuk meminta kartu nama Prudential, bisa diabaikan –> minta langsung ke agency.
#SQS online sama saja dengan SQS offline
Hanya beda pada versi online tidak perlu install software SQS, langsung bisa digunakan asal terkoneksi internet. Versi offline tidak dipusingkan oleh login berulang-ulang, karena versi online, setiap sekian menit , akan diminta untuk log in ulang.#Rajin login ke SFA
Kunjungi SFA Prudential, usahakan 1 minggu ada 1x kunjungan. Penting untuk mengetahui jatuh tempo pembayaran prmi nasabah, ulang tahun nasabah, status polis yang terpending, produktifitas API, dsb.Demikian penjelasan perihal panduan lengkap sfa prudential.Semoga bermanfaat.
0 komentar:
Post a Comment